CJo - Di pulau Jawa, tampaknya keindahan alam tak akan habis-habisnya diceritakan, salah satu keindahan alam di tanah Jawa ini, adalah keindahan pulau-pulau cantik di Kepulauan Seribu Jakarta. cianjurjourney.onlien berhasil merangkum foto-foto menakjubkan salah satu pulau di Kepulauan Seribu.
Kali ini dari banyaknya pulau di Kepulauan Seribu, ada satu pulau yang memikat mata cianjurjourney.online. Ini dia 7 foto keren dan cantik Pulau Harapan. Pulau ini sangat puitis, sangat romantis, mulai dari namanya saja sudah romantis, apalagi spot-spotya di sana, yang terpenting berliburnya sama pasangan terkcinta kita. Kayanya akan menambah liburan anda semakin sukses dan mantap.
1. Pulau Harapan, Pulau mungil seperti siput
|
Pulau Harapan, foto : pulaucinta.id |
2. Pulau Harapan, pulau indah dengan pasir putih dan suasana pantai dengan perahu biru
|
Pulau Harapan, foto : momotrip |
3. Pulau Harapan, pulau dengan air laut yang begitu bening, banyak terumbu karang tampak jelas dari atas
|
Pulau Harapan, foto : cupuma.blogspot.com |
4. Pulau Harapan, pulau yang cocok untuk snorkeling dan bermain dengan ikan hias laut
|
Pulau Harapan, foto : triptrus |
5. Pulau Harapan, mendekatkan diri dengan mimpimu dan laut yang biru
|
Pulau Harapan, foto : pulauharapanpulauseribu.wordpres.com |
6. Pulau Harapan, duduk dengan tenanng, nyaman, dan santai.
|
Pulau Harapan, foto : imgram.org |
7. Pulau Harapan, pulau indah, tempat bermain air laut dengan tenang dan menyenangkan
|
Pulau Harapan, foto : backpackerjakarta.com |